Rabu, 03 Desember 2008

menjadi diri sendiri


menjadi diri sendirisulitkah menjadi diri sendiri?nampaknya demikian. kita semua tanpa sadar cenderung untuk tak mengatakan segala seseuatu dengan yg sebenarnyaselalu ada sesuatu yg kita simpan karena satu atau beberpa alasanorang yg jujur 100% itu di jaman ini sepertinya sulit sekali bisa ditemuitapi bagaimanapun akan lebih baik apabila tiap diri berusaha semaksimal mungkin untuk jujur pada diri sendiriyaa, hanya jujur pada diri sendiribukan pada siapa-siapabukan rahasia umum bahwa bila kita bertemu, banyak kata basa-basi yg menghambur keluar. berfaedahkah basa-basi itu? entahlah, karena kita terus saja melakukannya.entah karena apa...sepertinya kalau tidak bicara terkesan ada yg kurang.maka dicari-carilah kalimat2 yang "kadang" terlalu mengada-adakarena terlalu banyak basa-basi itulah, maka tiap kita kadang menjadi menerkaapa sebenarnya yg dimaksudkan seseorang itukarena basa-basi kita menjadi tak yakin dengan apa yg dikatakan seseorang.semua ini karena kita tak menjadi diri kita sendiri.diri yg sejati.kita tak seperti, "anjing menggonggong kafilah berlalu"kita terlalu peduli dengan citra, image, penilaian manusia2 lainkarena itulah hidup kita terkadang berpura-pura...konon umat manusia adalah umat yang satu...namun tak menjadi satu karena pura-pura....hahahahaha...., pura-pura gak tahu.....hahahahaha...., pura-pura baik...., padahal memang baik! hehe...hahahaha... pura-pura jujur..., padahal ga jujur (seperti gw ini...hehehe...)sampai ketemu, ditulisan yang pura-pura aku tulis yaaa!!! :)hahahaha....indonesiaa!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar